Floats Mobile Agent
2 komentarFMA ( baca: Float's Mobile Agent ) adalah aplikasi open source untuk kirim dan terima SMS ( Jaringan GSM ) di komputer anda, baik via Kabel Data, Bluetooh, maupun Infra-Red.
Anda dapat edit sendiri source codenya ( download source code disini ), aplikasi ini sangat berguna bagi anda Dealer Pulsa atau Agen Pulsa, untuk isikan deposit atau isikan pulsa ke pelanggan.
Untuk perusahaan atau organisasi yang membutuhkan aplikasi SMS software untuk SMS broadcaster.... FMA ini sangat cocok, bisa kirim SMS ke beberapa nomor sekaligus!!
Software ini sangat mudah di gunakan, gratis, legal dan bermanfaat.
1 Agustus 2008 pukul 20.58
apakah ini masih berlaku??
2 September 2008 pukul 13.10
sms gratis emang banyak dicari.
http://smsclist.blogspot.com/ ini site yang membahas tentang SMSC alias pusat gratis